Untuk membantu anak Anda agar semakin mudah saat membaca dan menulis ketika belajar di rumah, maka Anda harus memiliki lampu meja belajar dari BAOLIANG. Dirancang untuk memberikan perlindungan mata yang sangat baik. Dengan kapasitas baterai mencapai 3600 mAh yang dapat diisi ulang menggunakan kabel USB.
Memberikan Kenyamanan Mata pada Anak Kenyamanan tetap menjadi hal utama yang ditawarkan dari BAOLIANG, untuk itu lampu ini dibuat tanpa memiliki blue light atau sinar biru. Pasalnya, apabila terkena paparan sinar biru di malam hari akan membuat menjadi sulit untuk mengantuk dan berdampak bagi kesehatan. Secara tidak langsung proses belajar anak Anda dengan menggunakan lampu ini akan berjalan aman dan nyaman karena tidak akan berpengaruh dengan kesehatannya atau waktu istirahatnya. |
Atur Posisi Lampu dengan Mudah Posisi lampu yang nyaman merupakan kunci untuk mendapatkan konsentrasi penuh saat belajar. Oleh karena itu, lampu meja belajar BAOLIANG didesain dengan bagian tiang dan kepala lampu yang dapat diatur. Bagian tiang lampu dapat naik dan turun 90° sedangkan kepala lampu 180°. Atur dan cari posisi yang nyaman untuk belajar. |
Hemat dan Efisien Menggunakan USB Ditenagai baterai dengan kapasitas 3600 mAh, membuat lampu meja belajar tak perlu Anda hubungkan ke sumber listrik secara terus menerus. Anda bisa mengisi baterai lampu hingga penuh, kemudian gunakan tanpa sambungan kabel. Lebih hemat dan tentunya lebih efisien karena tanpa kabel. |