Membuat aneka model nail art di rumah kini tak lagi merepotkan karena Anda bisa menggunakan set kuat kutek dari Catherine. Hadir dengan 5 pcs kuas berbeda, gunakan set kuas kutek ini untuk menghasilkan aneka kreasi model dan desain nail art yang cantik. Gabungan kuas dari bahan nylon dan handle metal membuat set kuas kutek ini lebih kokoh dan tidak mudah rusak. Cocok digunakan oleh pemula hingga nail tech profesional!
5 Pilihan Ukuran Catherine menawarkan produknya dengan banyak pilihan ukuran sekaligus. Anda bisa mendapatkan set kuas kutek dengan 5 pilihan ukuran, yakni 6, 9, 12, 15, dan 18 mm sekaligus. Anda bisa menggunakan semua kuas ini untuk menghasilkan aneka desain cantik, mulai dari polkadot, garis, bunga, hewan, dan aneka objek lainnya. Tak perlu repot membeli kuas satu-persatu, cukup gunakan produk Catherine! |
Bulu Nylon Lembut Bulu kuas kutek ini terbuat dari bahan nylon yang lembut dan fleksibel. Anda bisa menggunakan kuas untuk membuat aneka desain kompleks tanpa khawatir rusak karena coretan atau gerakan kuas yang kaku. |
Handle Metal Kokoh Berbeda dari set kuas kutek biasa, Catherine membuat produknya dengan handle dari material metal. Material ini dipilih karena ringan dan kokoh sehingga bisa digunakan untuk jangka panjang. Tak hanya itu, penggunaan metal juga mengurangi risiko kuas rusak karena patah atau jatuh. |