ELM327 adalah alat pemindaian nirkabel yang baru dikembangkan. Mendukung semua protokol OBD-II. Bekerja dengan semua kendaraan yang sesuai dengan OBD-II nirkabel (bluetooth). Mampu membaca kode masalah yang terdapat pada mobil Anda secara komprehensif dan menyeluruh.
Jarak Transmisi Bluetooth hingga 10 Meter Alat ini dapat bekerja dengan semua kendaraan yang sesuai dengan OBD-II. Jarak transmisi bluetooth dapat mencapai 5 sampai 10 meter. Canggihnya lagi, alat ini dapat membaca masalah kode diagnostik maupun generik khusus pabrikan, dengan lebih dari 3000 definisi kode generik dalam database. |
Dibekali Segudang Fitur yang Andal Tidak hanya itu, alat ini juga mampu menampilkan data sensor seperti RPM engine, nilai beban terhitung, temperatur pendingin, status sistem bahan bakar, kecepatan kendaraan, trim bahan bakar jangka pendek maupun jangka panjang, tekanan manifold intake, udara masuk, suhu, laju aliran udara, posisi throttle mutlak, tegangan sensor oksigen, hingga tekanan bahan bakar. |
Memiliki Dukungan Multi Protokol Sebagai alat yang canggih, maka alat ini dapat mendukung segala multi protokol. Untuk menyesuaikan, maka Anda dapat melihat deretan multi protokol yang ada di bawah ini:
*Default Settings(User Adjustable) |