Alat ini berfungsi untuk memotong pipa berbahan logam hingga metal dengan tingkat keakuratan yang pas dan ketajaman yang luar biasa. Dengan menggunakan alat ini, Anda dapat dengan mudah memotong pipa tanpa memerlukan tenaga ekstra serta bersusah payah.
Material Berkualitas Terbuat dari material metal yang sudah teruji kualitasnya sehingga Anda tidak perlu ragu. Alat ini sangat kuat serta dijamin awet untuk pemakaian dalam jangka waktu yang lama. |
Hasil Potongan yang Rapi Dibanding Anda menggunakan gergaji besi untuk memotong pipa, yang tentu saja memakan waktu serta tenaga. Lebih baik menggunakan alat yang satu ini! Tidak hanya menghemat tenaga Anda, hasil potongan pun dijamin sangat rapi. |
Pipa 3-16 mm Dapat digunakan untuk memotong pipa dengan diameter 1/8–5/8 Inch atau 3-16 mm. Pastikan pipa yang ingin Anda potong berada di kisaran ukuran tersebut agar alat ini dapat berfungsi atau bekerja dengan baik. |