Power bank ini hadir dengan dengan 3 macam fungsi, yaitu sebagai power bank, jump starter untuk mobil, dan sebuah senter LED. Sangat cocok untuk Anda yang suka traveling menggunakan mobil sehingga bisa melakukan jump start saat mobil tidak mau menyala. Power bank ini juga dilengkapi dengan senter sehingga Anda bisa menggunakannya di malam hari untuk pencahayaan.
Jump Starter Bertenaga Anda tidak perlu panik jika mobil Anda tidak mau menyala secara tiba-tiba. Anda bisa menggunakan power bank ini untuk melakukan jump start dan mobil Anda akan dapat menyala seperti biasa. |
Pengisian Daya Optimal Memiliki kapasitas 10000 mAh dengan kapasitas real 5000 mAh, power bank ini dapat digunakan untuk mengisi ulang daya smartphone, tablet, atau perangkat lainnya melalui port USB. Dengan daya tahan tinggi, perangkat ini memastikan Anda tetap terhubung kapan saja, di mana saja. |
Senter LED Multifungsi Ketika minim pencahayaan dan butuh penerangan dadakan. Tidak perlu repot-repot lagi mencari senter, karena power bank ini juga dilengkapi dengan sebuah LED yang sangat terang untuk membantu Anda melihat dalam gelap. |