Kompor listrik kini menjadi alternatif ramah lingkungan untuk beragam kebutuhan memasak. Kompor ini memanfaatkan panas dari kumparan sehingga tidak menghasilkan api seperti halnya kompor gas. Dengan bentuk yang ramping, kompor ini tidak memakan banyak tempat saat ditempatkan di dapur rumah.
Memiliki Tingkat Keamanan yang Optimal Kompor listrik jauh lebih aman dibandingkan kompor gas. Kompor ini memanfaatkan panas dari kumparan sehingga tidak menghasilkan api dan mengurangi risiko bahaya. Selain itu, karena tidak menggunakan gas, bahaya akibat pemasangan gas yang tidak tepat atau kebocoran gas juga dapat dihindari. Dilengkapi dengan fitur proteksi, Anda dapat memasak dengan lebih tenang dan menyenangkan. |
Dapat Mengatur Suhu Panas Kompor ini hadir dengan desain mewah yang dilengkapi tombol knob untuk mengatur suhu panas serta menghidupkan dan mematikan kompor. Semua fitur ini hadir dalam desain yang sangat ramping, sehingga cocok untuk dapur modern. |
Memasak dengan Mudah dan Praktis Kompor listrik ini mengonsumsi daya 2000 W dengan tegangan 220-240 V. Dengan daya tersebut, Anda dapat memanaskan dan menghangatkan minuman dengan cepat tanpa perlu menunggu lama. Kompor ini juga sangat cocok untuk kebutuhan memasak seperti merebus air atau memanaskan makanan. |
Terbuat dari Bahan Berkualitas Kompor listrik ini terbuat dari bahan stainless steel dan besi berkualitas yang memiliki daya tahan tinggi. Bahan ini ringan namun kokoh, sehingga dijamin awet untuk penggunaan jangka panjang. |