Alat peras ini hadir untuk memudahkan Anda memeras buah-buahan seperti jeruk, tomat, markisa dan buah lainnya. Dengan mekanisme handpress sehingga tidak membutuhkan tenaga listrik dan hemat energi. Bahan pemeras buah terbuat dari aluminium yang tahan karat.
Kapasitas Besar Alat peras jeruk ini hadir dengan kapasitas besar yang bisa digunakan sehari-hari. Cocok untuk Anda yang ingin membuat banyak jus tanpa harus membuang banyak waktu. |
Filter Bebas Ampas Alat peras jeruk ini dilengkapi saringan untuk memastikan jus yang dihasilkan bebas ampas. Kini Anda dapat menikmati jus segar tanpa tergangu bulir atau potongan buah lainnya. |
Tuang Tanpa Tumpah Bagian samping alat peras jeruk ini sudah dilengkapi spout khusus untuk mencegah sari buah tumpah atau berceceran saat dituang. Desain ini tentunya memudahkan Anda untuk menjaga kebersihan dapur selama membuat jus. |
Tahan Lama dan Anti Karat Terbuat dari aluminium alloy, alat peras jeruk ini anti karat sehingga aman digunakan untuk mengolah buah yang asam sekalipun. Bahan ini juga mudah dibersihkan sehingga tetap higienis. |