Cegah kebun atau taman Anda dari serangan tikus, nyamuk, dan hama pengganggu lainnya dengan menggunakan alat khusus dari TaffLED. Alat ini menggunakan suara ultrasonik untuk mengusir hama pengganggu dari pekarangan Anda. Menariknya lagi, alat ini menggunakan tenaga matahari sebagai sumber daya sehingga lebih hemat listrik.
Gelombang Ultrasonik Cara mengusir binatang liar atau hama pengganggu di sekitar rumah yang aman dan tanpa membahayakan diri adalah dengan menggunakan frekuensi ultrasonik. Alat ini dapat memancarkan gelombang ultrasonik selama 2 detik setiap 20 detik. Baterai dapat digunakan selama 7 hari saat kondisi penuh. Hama pengganggu pun akan menjauh dari area sekitar sensor. |
Tenaga Solar Pengusir hama kebun ini menggunakan daya yang berasal dari cahaya matahari atau solar power. Membuat alat pengusir hama ini ramah lingkungan dan hemat energi. Jadi Anda tidak perlu khawatir biaya listrik akan membengkak karena penggunaan alat ini. |
Jangkauan Luas Alat pengusir hama ini sangat cocok untuk area dengan luas hingga 650 M². Efektif untuk mengusir hama pengganggu yang berkeliaran di sekitar kebun, taman, ataupun pekarangan rumah Anda sehingga menciptakan suasana lingkungan yang bersih dan aman. |