Saat Anda membawa makanan dan ingin memakannya dalam kondisi masih panas atau dingin, kemungkinan Anda akan kecewa karena makanan sudah tidak seperti yang diinginkan. Oleh karena itu tas insulated bag dari WEYOUNG ini sangat cocok untuk dimiliki. Tas ini dapat menjaga suhu makanan agar tetap hangat atau dingin sehingga Anda bisa membawanya ke mana saja.
Tas Peredam Suhu Tas ini memiliki lapisan kain thermal khusus yang dapat meredam suhu makanan atau minuman berada pada tingkat yang stabil. Dengan kestabilan suhu tersebut makanan atau minuman yang disimpan akan tetap hangat atau dingin lebih lama dibandingkan menggunakan tas biasa. |
Tas Ringan Portabel Bentuk dari tas ini sangat cocok untuk dibawa ke mana-mana karena pegangannya yang nyaman untuk digenggam. Anda juga dapat membawa tas ini dengan cara disandangkan di bahu atau diselempangkan menggunakan tali yang tersedia. |
Ukuran Besar Tas ini memiliki kapasitas yang besar hingga 18 L yang cocok untuk dibawa saat piknik maupun berkemah. Dengan ukuran yang besar, Anda bisa membawa banyak makanan ataupun minuman. |